Tips agar Aki Mobil Tetap Awet dan Berfungsi dengan Baik

icon 14 June 2024
icon Admin
Aki merupakan komponen penting dalam mobil yang berfungsi untuk menyimpan energi listrik dan menyalakan mesin. Untuk itu, tips agar aki mobil awet harus Anda terapkan. Supaya mobil mudah dihidupkan dan performanya juga optimal.

Tanpa aki yang berfungsi dengan baik, mesin mobil akan susah hidup. Tidak hanya itu, sistem elektroniknya juga terganggu. Artikel ini akan menjelaskan cara agar aki mobil awet. 

5 Tips Agar Aki Mobil Tetap Awet

Aki mobil, yang juga dikenal sebagai accu, adalah baterai yang berfungsi sebagai sumber energi listrik utama untuk berbagai komponen dan sistem di dalam mobil. Apabila Anda ingin tetap awet, maka perawatannya juga harus tepat.

Berikut adalah beberapa tips agar aki mobil dapat berfungsi dengan optimal dalam jangka waktu yang lama:

  • Rutin Memeriksa Kondisi Aki