Ketahui Cara Mengatasi Mobil Ngebul Tanpa Bongkar Mesin

icon 13 February 2023
icon Admin

        6. Terjadi Kerusakan di Bagian Exhaust Treatment

Untuk mesin diesel, umumnya bagian seperti exhaust treatment terdiri dari EGR dan catalytic. Hal ini berfungsi untuk meringankan emisi. 

Cara Mengatasi Knalpot Mobil Ngebul

Setelah mengetahui sejumlah penyebab ngebulnya knalpot mobil, Anda juga harus mengetahui cara mengatasinya. Berikut langkah untuk mengatasinya, antara lain:

  • Melakukan Penggantian Oli

Penggantian oli secara teratur menjadi hal penting yang harus diperhatikan. Oli memiliki fungsi sebagai pelumas. Bukan hanya itu, oli juga bisa mengurangi risiko mesin mobil mengalami korosi. 

Bila pemilik kendaraan tidak melakukan penggantian oli secara teratur, mesin mobil akan berasap. 

  • Membersihkan Ruang Pembakaran

Langkah lain untuk mengatasi ngebulnya knalpot mobil adalah membersihkan ruang pembakaran. Jangan lupa, pastikan bahan bakar yang digunakan sesuai dengan mesin. 

  • Jangan Melakukan Tune Up Berlebihan

Perlu diketahui, tune up berlebihan dapat membuat mobil berasap. Bukan hanya itu, tune up yang kurang sesuai juga bisa membuat pembakaran menjadi kurang beraturan. Akhirnya, suhu akan semakin panas saat pembakaran dan membuat mobil berasap. 

Bila berbagai cara di atas sudah dilakukan tetapi knalpot mobil ngebul, Anda dapat melakukan service mesin. Umumnya, bengkel mobil akan melakukan sejumlah pengecekan. 

Selalu lakukan service ini di dealer resmi Suzuki atau Anda juga bisa kunjungi https://suzukinjs.co.id/ untuk berbagai informasi terlengkap.