Tenang! Ini Tips Mengatasi Karat di Mesin Mobil

icon 21 June 2024
icon Admin

Rutin mencuci mobil juga dapat menjadi cara mengatasi mesin mobil berkarat. Anda dapat rutin mencuci mobil, terlebih jika musim hujan tiba.

Hal ini dikarenakan air hujan yang masuk ke dalam mesin mobil jika dibiarkan lama-kelamaan akan mengakibatkan timbulnya karat.

Maka dari itu, setidaknya rutin mencuci mobil Anda seminggu sekali. Disarankan juga ketika mencuci mobil, Anda menggunakan cairan pencuci yang bersifat ramah untuk komponen mesin mobil.

  • Gunakan Rust Remover

Anda juga dapat menggunakan rust remover untuk mengatasi masalah karat pada mesin mobil. Rust remover merupakan cairan khusus yang dibuat untuk menghilangkan karat pada permukaan apapun yang terbuat dari besi.

Cara penggunaannya cukup mudah, Anda hanya perlu menggunakan rust remover dengan kain lap halus dan gosokkan secara perlahan ke permukaan yang berkarat.